-
21 Program Studi UMB Siap Terima Mahasiswa Program RPL
Universitas Muhammadiyah Bengkulu merupakan perguruan tinggi ternama di Bengkulu yang selalu berinovasi dalam proses pembelajaran dan menyelaraskan dengan kebutuhan masyarakat dalam kemudahan menempuh pendidikan. Teruntuk masyarakat yang telah bekerja pada sektor yang sesuai dengan program studi yang ada di UMB, mulai tahun ini UMB membuka program perkuliahan melalui program Rekognisi pembelajaran Lampau (RPL). RPL merupakan…
-
Syiar Ramadhan UMB, Tadarus dan Dhuha Setiap Hari
Universitas Muhammadiyah Bengkulu melaksanakan ragam kegiatan dalam mensyiarkan Ramadhan 1445 H yang bersentuhan langsung dengan masyarakat maupun civitas akademika. Ragam aktivitas amaliyah tersebut berhubungan langsung dengan aktivitas sehari-hari civitas akademika maupun masyarakat. “Kota Ramadhan” merupakan terobasan baru yang ditawarkan UMB dalam mensyiarkan bulan suci ini dengan mengelar pagelaran seni dan memberikan kesempatan pada UMKM untuk…
-
Hadirkan Kota Ramadhan, UMB Gelar Gebyar Ramadhan 1445 H
Spirit Islam dan Ke-Muhammadiyah selalu menjadi nafas gerakan UMB dalam setiap aktivitas kesehariannya. Hadirnya bulan Ramadhan 1445 H menjadi spirit tersendiri bagi UMB untuk mengelar rangkaian kegiatan yang akan menyemarakkan ramadhan sehingga nuansa ramadhan akan terasa sepanjang bulan suci ini. Serangkaian kegiatan ramadhan telah disiapkan oleh panitia Gebyar Ramadhan UMB 1445 H. “Ramadhan kali ini…
-
42 Mahasiswa Inbound PMM 4 Siap Menimba Ilmu di UMB
Universitas Muhammadiyah Bengkulu (UMB) kembali mendapatkan kepercayaan sebagai perguruan tinggi penerima mahasiswa Inbound yang tergabung dalam program Pertukaran Mahasiswa Merdeka (PMM) Bacth 4. Sebanyak 42 mahasiswa Inbound berasal dari 30 perguruan tinggi negeri maupun swasta dari berbagai provinsi di Indonesia tergabung dalam program ini dan akan berkuliah selama satu semester di UMB, hal itu disampaikan…
-
UPT Kemahasiswaan UMB Gelar PPK Ormawa
Bertempat di aula Hasan Diin kampus 4 UMB, Rabu, 28 Februari 2024 UPT Kemahasiswaan mengelar sosialisasi program penguatan kapasitas organisasi mahasiswa (PPK Ormawa) dan diikuti oleh seluruh ormawa di lingkungan UMB. Kegiatan yang di buka secara langsung oleh Wakil Rektor III UMB dan dihadiri oleh Wakil Dekan, seluruh Ketua program studi dan pengurus ormawa tingkat…
-
Isra Mi’raj Tonggak Sejarah Perintah Sholat Lima Waktu
Bertempat di masjid Al-Farabi Kampus 1 Universitas Muhammadiyah Bengkulu, Lembaga Pengkajian dan Pengamalan Islam (LP2i) pada Jum’at 23 Februari 2024 mengadakan pengajian gabungan dalam rangka peringatan isra’ Mi’raj dan sambut Ramadhan 1445 H. Kajian bersama jumat kali ini berlangsung meriah dihadiri Rektor, wakil rektor, dekan, ketua program studi, kepala lembaga dan unit serta dosen dan…
-
RPL UMB, Solusi Cerdas Raih Sarjana Bagi Para Pekerja
Rekognisi Pembelajaran Lampau (RPL) merupakan pengakuan atas capaian pembelajaran seseorang yang diperoleh dari pendidikan formal, non formal, informal, dan/atau pengalaman kerja sebagai dasar untuk melanjutkan pendidikan formal dan untuk melakukan penyetaraan dengan kulifikasi tertentu. Demam RPL yang mengelora di kancah nasional disambut positif UMB dengan penyiapan berkas guna terlaksanya program tersebut dalam waktu dekat. “semua…
-
Bersama Majelis Kesos PWA Bengkulu, Dharma Wanita UMB Gelar Ragam Kegiatan Milad Aisyiyah ke 107
DHARMA WANITA UMB – Berlokasi di halam kantor wilayah Aisyiah Bengkulu komplek Perguruan Muhammadiyah Kampung Bali, Pimpinan Wilayah Aisyiyah menggelar senam lansia bahagia. Kegiatan senam merupakan salah satu bagian dari rangkaian kegiatan pemeriksaan kesehatan, Tausiyah dan Santunan dalam rangka Milad Aisyiah bekerjasama dengan Lembaga Budaya Seni dan Olahraga, Majelis Kesehatan, Majelis Tabligh , Klinik Pratama…
-
UMC dan Ibnu Sina Terakreditasi Paripurna, Mahasiswa UMB Nikmati Ragam Fasilitas Layanan Kesehatan
Sebagai institusi dengan ragam layanan yang harus meningkat setiap tahunnya, UM Bengkulu terus berupaya meningkatkan kualitas layanan dan sarana prasarana guna menunjang aktivitas perkuliahan. Terbaru dalam hal layanan kesehatan UM Bengkulu berupaya meningkatkan status akreditasi Klinik Pratama Ibnu Sina dan UMC dalam akreditasi oleh tim surveyor Lembaga Penyelenggara Akreditasi Paripurna (LPA-PKP) kota Bengkulu guna mengevaluasi…
-
Raih Akreditasi Baik, Magister PBI UMB Siap Menerima Mahasiswa Baru
Tumbuhnya program studi baru di UM Bengkulu harus disyukuri semua pihak. Kehadiran program studi baru dengan ragam jenjang dan sasaran lulusannya akan menjadikan UM Bengkulu sebagai pilihan tepat dalam kelanjutan studi Sarjana, Pasca Sarjana maupun profesi. Fakultas KIP yang merupakan fakultas tertua saat ini telah memiliki 3 (tiga) program pasca sarjana ; Pendidikan Bahasa Indonesia;…